Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan

By | June 5, 2022

Konsumtif.com – Hallo sobat sehat konsumtif, pada kesempatan kali ini admin akan mengulas tentang beberapa Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan yang wajib kamu ketahui dan tidak boleh kamu lewatkan.

Ada banyak sekali manfaat dan juga khasiat yang dimiliki oleh daun binahong yang sangat berguna bagi kesehatan tubuh kita.

Karena ada banyak sekali nutrisi yang terkandung dalam daun binahong ini seperti antioksidan dan juga flavonoid.

Baca juga : Cara Menjaga Kesehatan Jantung Kita

Kandungan tersebut mampu melawan radikal bebas penyebab berbegai jenis penyakit. Dengan begitu tubuh kita secara keseluruhan dapat terjaga jika mengkonsumsi daun herbal satu ini secara rutin.

Dan berikut ini adalah beberapa manfaat dan juga khasiat yang dimiliki oleh daun binahong, antara lain :

Menambah Nafsu Makan

Khasiat daun binahong yang pertama adalah dapat berguna sebagai penambah nafsu makan. Cara untuk mengkonsumsi daun ini dengan mudah adalah dengan cara merebus daun dengan dua gelas air.

Baca juga : Manfaat Air Kelapa Untuk Kesehatan Tubuh

Lalu minum air rebusan tersebut. Dan untuk mendapatkan hasil yang diinginkan, konsumsi secara rutin untuk menjaga kesehatan tubuh kita dari berbagai macam penyakit.

Meningkatkan Tekanan Darah

Selain dengan meningkatkan nafsu makan, mengkonsumsi daun binahong secara rutin juga dapat membantu meningkatkan tekanan darah.

Baca juga : Tips Menjaga Kesehatan di Bulan Ramadhan

Banyak ahli kesehatan yang merekomendasikan daun herbal yang satu ini untuk dikonsumsi secara teratur setiap harinya untuk menstabilkan tekanan darah atau kekurangan darah.

Mengatasi Ambeien

Selain dengan beberapa manfaat ditas, rebusan air daun binahong ini juga dapat menjadi obat untuk penyakit ambeien.

Untuk mengkonsumsi daun ini sebagai obat ambeien adalah dengan cara merebus 16 lembar daun binahong menggunakan 3 gelas air.

Lalu didihkan sampai air rebusan tersisa satu gelas saja lalu minum air rebusan tersebut setiap hari hingga sembuh.

Mengobati Berbagai Penyakit Ginjal

Berdasarkan informasi dari beberapa layanan kesehatan, daun binahong ini juga berguna sekali untuk mengobati berbagai macam penyakit ginjal.

Dan jika ingin mengkonsumsi daun binahong ini untuk obat ginjal, silahkan rebus 10 hingga 15 lembar daun binahong dengan segelas air lalu minum 3 kali dalam satu hari secara rutin dan jika sakit berlanjut silahkan hubungi dokter.

Sumber: Kesehatan.kontan.id

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *