Aplikasi Penghasil Uang di Android

By | November 9, 2021

Konsumtif.com – Memang saat ini perekonomian di Indonesia terpuruk sejak adanya pandemi, bahkan tidak sedikit perusahaan yang melakukan pengurangan karyawan sejak adanya wabah virus Corona ini. Hal inilah yang membuat masyarakat harus berfikir lebih keras lagi terkait dengan bagaimana cara mendapatkan uang untuk tetap bisa bertahan.

Seiring dengan perkembangan teknologi, anda juga bisa menghasilkan uang dengan memanfaatkan aplikasi yang akan kami rekomendasikan dibawah nanti. Aplikasi penghasil uang menjadi trend untuk kaum milenial saat ini.

Bagaimana tidak, hanya dengan menggunakan HP anda bisa mendapatkan uang tanpa harus keluar rumah.

Anda hanya perlu menyelesaikan misi yang diberikan setiap hari oleh masing-masing aplikasi. Nantinya, rewards akan diberikan dalam bentuk poin atau koin yang dapat di tukarkan menjadi uang tunai, pulsa atau juga voucher sesuai dengan keinginan.

Beberapa misi dilakukan bervariasi tergantung kebijakan aplikasi penghasil uang yang anda pilih, untuk itu berikut ini kami rangkum beberapa aplikasi penghasil yang yang dapat anda coba.

Rekomendasi Aplikasi penghasil uang di Android

Sobat, berikut ini kami rekomendasikan kepada anda beberapa aplikasi penghasil uang di android yang mungkin ingin anda coba yang diantaranya adalah sebagai berikut :

Rekomendasi Aplikasi penghasil uang di Android

1. Cashzine

Cashzine merupakan aplikasi penghasil uang yang tidak mengharuskan anda memiliki akun paypal. Aplikasi ini menduduki peringkat pertama di playstore. Reward sebagai istilah khusus dari Cashzine, akan diberikan setelah pengguna membaca berita dan membagikan ke akun media sosial miliknya.

Selain daripada itu, di Cashzine juga bisa mendapatkan sesuatu yang bermanfaat selain daripada bisa mendapatkan uang yaitu, anda bisa mendapatkan pengetahuan tambahan dari membaca.

Kemudian, nantinya reward berupa uang dapat dicairkan ke rekning bank pribadi, cara mecairkan di Cashzine pun tergolong cukup mudah dan tentunya sangat cepat.

2. AppKarma Rewards dan Gift Cards

AppKarma Rewards dan Gift Cards merupakan aplikasi penghasil uang yang akan mendapatkan daily rewards dan bonus dua kali lipat apabila pengguna menginstall serta memainkannya setiap hari.

Selain itu, untuk pengguna yang ingin menghilangkan rasa bosan, pengguna juga bisa menikmati fitur-fitur lain di aplikasi tersebut seperti contohnya bermain Quiz, login setiap hari, dan mengundang teman agar bisa ikut serta menginstall dan menggunakan aplikasi Karma.

3. CashApp

CashApp adalah aplikasi penghasil uang yang mempunyai misi. Misi ini harus anda jalankan agar bisa mendapatkan reward. Misi tersebut diantaranya yang perlu anda ketahui adalah sebagai berikut :

  • Menginstall sekaligus menjalankan aplikasi
  • Menonton video
  • Mengisi survey
  • Memberikan opini mengenai aplikasi tertentu

Pengguna aplikasi CashApp tersebut nantinya akan diberikan kredit dari setiap misi. Kemudian redeem credits tersebut dapat ditukarkan menjadi uang tunai yang bisa pengguna transfer ke rekening pribadi.

4. Earn Money

Aplikasi Earn Money adalah aplikasi penghasil uang dolar. Untuk mendapatkan uang dolar sendiri syarat yang harus anda penuhi adalah menjalankan misi seperti menonton video yang durasi rata-ratanya adalah selama 40 detik serta mengklik tombol like pada video tersebut.

Hasilnya adalah pengguna akan mendapatkan uang sebesar $0,1 untuk setiap video yang telah diselesaikannya.

Selain itu, untuk para pecinta game disini anda bisa sekaligus menginstall sekaligus memainkan game penghasil uang langsung ke rekening tanpa harus mengeluarkan modal awal atau menggunakan aplikasi yang direkomendasikan langsung oleh Earn Money.

Dengan begitu pengguna bisa mendapatkan yang senilai $0,2. Tentunya dalam menggunakan aplikasi ini pengguna harus mempunyai akun Paypal sebagai metode transfernya.

Baca Juga :

5.Jakpat

Jakpat atau jajak pendapat adalah aplikasi penghasil yang yang akan memberikan poin kepada pengguna dengan hanya menjadi responden. Pengguna nantinya disediakan banyak survei berdasarkan dengan tema, seperti game, online shope, musik, kecantikan, dan gaya hidup.

Ada banyak sekali opsi untuk menukarkan poin yang sudah didapatkan dari pengisian survei. Pengguna bisa menukarkan dalam bentuk tunai, sticker line, tiket konser atau juga tiket bioskop.

Penutup

Demikianlah ulasan artikel yang dapat kami sampaikan pada pembahasan ini, semoga yang telah kami tulis dalam artikel ini dapat berguna bagi anda semuanya.

Gallery for Aplikasi Penghasil Uang di Android

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *