Plugin Penting Untuk Blog Informasi

By | January 7, 2022

Konsumtif – Sobat Konsumtif jika anda mencari plugin apa saja yang harus dipasang pada blog anda ? simak penjelasannya dibawah ini.

Plugin merupakan kode software yang memiliki fungsi tertentu untuk menjalankan fitur tambahan pada aplikasi seperti Mozilla, Google Chrome, Opera Browser, dan WordPress dll.

Beberapa aplikasi menggunakan istilah plugin berbeda-beda seperti misalnya Add-on untuk Mozilla dan Opera Browser dan Extension untuk Google Chrome. Sedangkan WordPress masih menggunakan istilah plugin.

Plugin didesain untuk program atau aplikasi tertentu. Misalnya, add ons Mozilla tidak dapat diinstall untuk Google Chrome. Begitupun sebaliknya, extension Google Chrome tidak bisa dipasang pada Mozilla.

Jenis Plugin Penting

Plugin SEO

Seo biasanya digunakan untuk website atau blog Anda menempati peringkat atas di hasil pencarian Google. dengan bantuan seo, konten yang ditulis bisa muncul pada halaman pertama hasil pencarian Google.

Caranya yaitu dengan mengunduh dan memasang plugin SEO. Plugin ini berfungsi untuk membantu menganalisis artikel yang akan Anda rilis dari segi SEO.

Plugin Anti-Spam

Banyaknya komentar pada artikel yang kita rilis tentu menyenangkan. tetapi, terkadang kolom komentar dipenuhi dengan komentar-komentar spam.

Untuk mengatasi hal tersebut diatas, kita perlu memasang plugin seperti anti spam seperti Akismet agar website atau blog Anda terhindar dari komentar-komentar spam yang dapat mengganggu kenyamanan.

Plugin Social Media

Apabila kita memerlukan tambahan sumbangan trafik yang datang dari luar seperti contoh dari media sosial, karena kebanyakan orang menggunakan medsos dan membagikan artikel melalui platform tersebut.

Agar pembaca mau membagikan artikel Anda dengan mudah, Anda harus memasang plugin social media, caranya dengan menambahkan plugin social media seperti Sassy Share, Social Widget.

Kesimpulan

Pada intinya Plugin merupakan pembantu untuk mempercantik blog anda, semakin banyak plugin maka akan semakin menarik dan berpeluaang mendapatkan rekomendasi google.

Masih banyak plugin yang mungkin bisa kalian pasang pada blog anda, namun kalian juga harus menyesuaikan dengan posisi blog saat ini dan jenis blog itu sendiri.

Selengkapnya>>>

Gallery for Plugin Penting Untuk Blog Informasi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *