Asuransi Jiwa Bumiputera 1912, Perusahaan Asuransi Jiwa Terpercaya

By | September 17, 2023

Asuransi Bumi Putera 1912 merupakan salah satu perusahaan asuransi terbaik Indonesia. Karenanya, Anda perlu tahu informasi lengkap tentang asuransi ini.

Tips Membeli Polis Bumiputera

Menjadi nasabah polis asuransi jiwa Bumiputea sangatlah mudah. Anda bisa menjadi nasabahnya dengan melakukan pendaftaran langsung ke kantor terdekat dari kediaman Anda.

Selain itu Anda bisa menghubungi customer care untuk mengetahui berbagai informasi detail. Sebelum melakukan pendaftaran, Anda perlu tahu apa saja produk yang Bumi Putera tawarkan, yaitu

  1. Asuransi Jiwa Perorangan yang terdiri dari syariah dan konvensional. Selain itu terdapat 14 sub asuransi yang ada dengan berbagai manfaat yang berbeda.
  2. Asuransi Jiwa Kumpulan juga terdiri dari asuransi syariah dan konvensional sehingga cocok untuk kebutuhan Anda. Selain itu, terdapat pembagian unit asuransi yang memiliki manfaat yang berbeda-beda pula.
  3. DPLK Bumiputera khususkan untuk persiapan hari tua kelak

Informasi produk asuransi ini dapat Anda periksa langsung ke website Bumi Putera. Tentukan produk sesuai kebutuhkan. Maka, langkah berikutnya adalah melakukan pendaftaran. Hal ini bisa dengan melakukan beberapa hal berikut:

  • Mempersiapkan kartu tanda pengenal beserta rekening tabungan. Minimalnya ingat nomor rekening tabungan Anda.
  • Mengisi formulir pengajuan polis yang tersediakan.
  • Ikuti panduan dari petugas dan tanyakan berbagai hal penting terkait polis tersebut.

Cara Pembayaran Premi Polis

Setelah Anda terdaftar sebagai nasabah polis asuransi Bumi Putera 1912. Maka, Anda memiliki kewajiban untuk membayar premi polis tersebut. Pahami bawah BumiPutera menerima pembayaran untuk trimester, semester atau tahunan.

Oleh karena itu, pastikan saldo tabungan cukup untuk pembayaran polis dalam beberapa bulan. Cara pembayarannya sebenarnya sangat mudah menggunakan VA (Virtual Account).

  1. Pembayaran dengan VA (Virtual Account)

Salah satu cara pembayaran premi yang bisa lakukan adalah melalui VA yang ada. Bagi pemilik rekening BNI baik melalui internet banking, ATM, setor tunai dan lainnya.

Selebihnya dapat melakukan payment melalui ATM. Adapun cara pembayaran dari VA tersebut antara lain:

  • Kunjungi ATM terdekat lalu pilih opsi pembayaran. Untuk beberapa ATM, Anda harus memilih pilihan lainnya lalu pembayaran kemudian VA.
  • Namun, untuk BNI maka pilihan transfer dari rekening tabungan.
  • Kemudian pilih opsi account billing.
  • Lalu, input 16 digit angka yang terdiri dari 7194+nomor polis.
  • Kemudian akan muncul jumlah tagihan beserta identitas nasabah polis. Periksa semuanya dengan benar. Lalu klik OK.
  • Setelah transaksi selesai, maka slip transaksinya akan muncul. Simpanlah bukti transfer ini atau foto untuk jaga-jaga. Karena slip ini merupakan bukti pembayaran premi yang sah.

RS Provider Bumiputera

Bumi Putera juga melakukan kerjasama dengan Indomaret, jadi pembayaran juga melalui indomaret terdekat.

daftar rumah sakit rekanan yang bekerja sama dengan asuransi bumiputera

Cara Mengajukan Klaim

Anda bisa mengajukan klaim jika terjadi klausul yang sesuai dengan yang tertera pada polis asuransi Anda. Sama halnya dengan pengajuan klaim Jiwasraya, yaitu:

  • Lakukan pengajuan klaim dengan menghubungi contact centernya.
  • Kemudian persiapkan berbagai dokumen Anda sesuai dengan jenis polis Anda. Contohnya saja polis asli atau fotokopi jika yang asli hilang atau juga surat keterangan penggantian polis.
  • Kemudian, siapkan surat keterangan lainnya dan hal ini harus sesuaikan dengan jenis polis Anda. Jika memakai polis asuransi jiwa maka surat keterangan kematianlah terbaru.
  • Fotokopi KTP, KK yang masih berlaku, surat kuasa dan lainnya.
  • Pastikan Anda memperhatikan jenis dokumen tersebut. Hal ini bisa dilihat di polis masing-masing atau melalui website Bumiputera.
  • Kemudian, kirimkan berkas tersebut ke kantor terdekat agar diproses oleh petugas Bumi Putera.
  • Nanti, petugas akan melakukan verifikasi dan survey. Jika klaim disetujui maka Anda akan memperoleh notifikasi dari Bumi Putera.

Sedangkan untuk proses pencairan biasanya memakan waktu 7-14 hari kerja. Dana yang ada akan dikirimkan ke rekening Anda. Pastikan untuk mencantumkan nomor rekening tersebut agar pihak asuransi bisa mencairkan dana tersebut dengan cepat.

Cara Menutup Polis

Pentupan polis juga dapat Anda lakukan dengan cepat dan mudah. Namun, proses ini menyarankan dengan tatap muka antara Anda dengan petugas Bumi Putera 1912. Karena, mereka memiliki berbagai informasi yang mungkin menarik bagi Anda.

Proses penutupan polis nasabah dapat melalui beberapa tahap, yaitu:

  • Berkunjung langsung ke kantor terdekat dan mengisi formulir penutupan polis
  • Jangan lupa bawa dokumen awal ketika mengajukan polis plus polis asli atau fotokopian.
  • Kemudian, minta bantuan petugas untuk mengisi dan bertanya tentang hal-hal yang berkaitan dengan penutupan polis tersebut.
Apakah semua orang harus memiliki asuransi jiwa?

Banyak manfaat dan warisan yang bisa kamu berikan kepada keluarga tercinta.

Berapa jumlah premi yang haris dibayarkan untuk buruh dan karyawan?

Kami menawarkan banyak jenis premi sesuai manfaat yang Anda inginkan.

Apakah asuransi jiwa sudah termasuk didalamnya proteksi kesehatan keluarga?

Untuk saat ini yang terdaftar sebagai pemegang polis dan ahli waris yang berhak mendapatkan perlindungan penuh dari kami.

Berapa waktu yang dibutuhkan hingga saldo dicairkan saat klaim?

Setelah verifikasi dokumen, dana ditransfer 1×24 jam.

Bagaimana cara menghubungi call center dan kantor bumiputera?

1. informasi produk, dan layanan dapat mengunjungi situs kami.
2. Konsultasi lebih lanjut call center halo bumiputera 0800-188-1912.
3. Melalui sms dan email 0811881912 atau customercare@bumiputera.com.

Gallery for Asuransi Jiwa Bumiputera 1912, Perusahaan Asuransi Jiwa Terpercaya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *